Wednesday, September 5, 2018

Korek Mesin Sepeda Motor 2 Tak Dan 4 Tak

Ingin Korek Mesin Sepeda Motor 2 Tak dan 4 Tak menjadi lebih bertenaga dan tetap awet? mudah saja kok. Banyak cara dan tidak merusak mesin motor Anda.

Untuk membuat permofa mesin sepeda motor meningkat dalam kondisi mesin standart pabrikan pastinya harus ada perubahan sedikit untuk mendongkrak tenaga kendaraan. Beberapa tips berikut semoga bisa membantu Anda.

Korek Mesin Sepeda Motor 2 Tak

Untuk korek mesin motor 2 tak pastinya akan lebih mudah dan biaya juga lebih rendah bila dibandingkan dengan mesin 4 tak yang kondisinya mesin itu sendiri memang lebih banyak orderdilnya.

Beberapa point penting dari motor 2 tak antara lain :
1. Silinder Blok
2. Silinder Head
3. Karburator
4. Pengapian
5. Transmisi

Mari kita bahas satu persatu.

1. SILINDER BLOK

Untuk silinder blok ada Exhaust Port dan Transfer Port. Untuk Exhaust Port bisa kita